Seekor rubah melihat seekor burung Gagak
terbang dengan membawa sepotong keju di parunya dan hinggap di atas pohon .
‘’Itu
untukku,guman si Rubah ,’’dan dia pun berjalan mendekati batang pohon itu.
‘’Selamat
siang Gagak yang cantik, si Rubah memuji .”betapa cantiknya kamu hari
ini,betapa mengkilapnya bulumu ,sungguhsangatindah sinar matamu ,saya yakin
suaramu lebih indah dari burung – burung yang lain .Ijinkan saya mendengarkan
satu lagi lagu darimu, dan saya akan menya
Pa kamu
den gan sebutan si Ratu Burung’’
Burung
gagak itu pun mulai mengangkat kepalanya dan mencoba bernyanyi sebaik mungkin
tetapi ketika dia membuka mulutnya,keju yang ada di mulutnya jatuh ke tanah
,dengan seketika si Rubah menangkap keju yang jatuh tersebut.
‘’Ha..ha..ha, itulah yang akan saya lakukan ,itulah yang saya inginkan
,sebagai pertukaran dengan kejumu ,saya akan memberimu nasihat ,untuk di masa
yang akan datang,bahwa jangan langsung percaya kepada orang yang memberi
pujian.
Penulis : Rahma Putria Anjani Dan
Shelly Dzulhijjah
0 comments:
Post a Comment