Monday, October 6, 2014

Dua Sahabat




Di dalam desa hiduplah 2 sahabat, suatu ketika sahabat ini dalam hutan. Dua sahabat ini ingin sekali menemukan jalan keluar tetapi kami bingung untuk memilih jalan pulang.  Dua sahabat ini berusahan mencari jalan keluar, namun kami berdua mulai lelah dan letih untuk mencari jalan keluar, kedua sahabat beristirahat. Sahabat yang pertama bernama GITA, berkata: “ aku gak akan menyerah sebelum kita menemukan jalan keluar atau pepatah mengatakan pantang menyerah adalanh pangkal dari keberhasilan ?! ” sahabat yang kedua yang bernama DESTI termenung dan berfikir “ aku akan kelelahan dan kelaparan jika aku terus mencari jalan keluar, baiknya kalau aku memilih jalan satu jalan ini.

Setelah beristirahat sejenak sahabat pertama mulai mencari jejak, sahabat kedua mengundurkan diri usah mencari jejak. Sahabat pertama: “ kamu sifat mudah menyerah dan tidak ulet berkerja mana mungkin kamu akan berhasil dalam kehidupanmu? Sahabat kedua tidak memperdulikan ejekan sahabatnya, aku mundur mencari memilih salah satu jalan tersebut . akhirnya, aku berhasil memperoleh jalan keluar, sedangkan sahabat pertama kelelahan mencari jejak.
KESIMPULAN   : mengungkapkan bahwa untuk memecahkan masalah bukan hanya mengandalahkan keuletan dalam bekerja, tetapi juga menggunakan kecerdasan.

 by : DESTI dan GITA

0 comments:

Post a Comment